Search

Membuat Daftar Isi Berdasarkan Kategori Tanggal

Pada artikel sebelumnnya hanya dilengkapi dengan pembuatan daftar isi perbulan.







LIVE DEMO




Dalam daftar isi ini mendefinisikan artikel perbulan yang ditulis anda. Hampir sama dengan archive blog yang telah diseddiakan pada default blogger hanya saja ini menggunakan javascript.

Caranya tidak terlalu ribet untuk anda dipakai dalam blog. Seperti ini :

  • Login Blogger anda;
  • Buat Entri Baru;
  • Jangan lupa pilih Edit HTML
  • Copy paste kode javascript berikut ke dalam halaman postingan blog anda,

Silakan copy paste kode Java Script berikut :




<script src="http://filejs-irwan.googlecode.com/files/daftarisi1.js">


</script>

<script src="http://titanic-cyber.blogspot.com/feeds/posts/default?max-results=500&amp;alt=json-in-script&amp;callback=loadtoc">

</script>



Semoga bermanfaat ya?

Jangan lupa ganti http://titanic-cyber.blogspot.com/ dengan URL blog anda.

Related Posts:

  • Cara Otomatis Menampilkan Link Sumber Ketika Artiker Di CopasSetelah pada Posting Sebelumnya Ane Membahas Trik tentang Cara Membuat Headline News di Blog, maka posting kali ini Ane akan bahas Tutorial Cara Otomatis Menampilkan Link Sumber Ketika Artikel Dicopas. Ok langsung Saja Simak … Read More
  • Template SEO Friendly Blue And Black Simple Low Resolution DEMO DOWNLOAD Feature : Template 2 Kolom Sidebar Masih Kosong Cukup SEO Friendly Style Cocok Untuk Anak Muda Auto Read More Tombol Read More Keren Dengan Efek Jquery Navigasi Tab Di Bawah Header Cukup Ring… Read More
  • Cara Membuat Efek Banjir di Halaman Blog Cara Membuat Efek Banjir Di Halaman Blog - Selamat siang para blogger, hmmm. Kali ini saya akan Sharing Tutorial tentang Tips Trik dan Tutorial Membuat Efek Banjir di Halaman Blog. Bukan hanya Indonesia aja bisa banjir :… Read More
  • Cara Membuat Headline News di Blog Cara Membuat Headline News di Blog - Siang Para Blogger !?. Jumpa lagi dengan Ane blogger Pemula yang Share Tutorial yg pernah Ane pakai. Kali ini Ane akan Sharing Tips Trik Membuat Headline News di Blog terbaru 2012 Upd… Read More
  • Cara Membuat Link Bergoyang di Blog Cara Membuat Link Bergoyang di Blog - Cara menciptakan link yang bisa bergoyang/nudging di blog atau cara membuat link yang dapat bergoyang jika terkena pointer mouse. Link tersebut akan bergoyang jika terlintas cursor mouse… Read More

6 komentar:






Selamat Datang di Blog MainTracker™