Cara membuat Laporan Data Report pada Visual Basic Dengan Mudah – membuat data report pada visual basic bisa dilakukan dengan mudah jika mengetahui betul- betul tool data report pada visual basic. Pertama , membuat data report yang masih blank klik kanan pada area window project.
Agar lebih mudah dalam hal penataan maka ikuti tips berikut, klik kanan pada area Form Data Report. Hilangkan Centang show grid, show ruler, snap to grid
Berikut tampilan data report yang mudah digunakan untuk membuat laporan khususnya dalam hal penataan.
Baca Lanjutannya >> Menghubungkan data report VB6 dengan query atau tabel di database
0 komentar:
Posting Komentar