Contoh Pembuatan Program Trial Version (VB)

Program Versi Trial merupakan suatu Program atau Aplikasi yang sengaja dibuat menggunakan batas waktu tertentu sesuai keingingan si Software Maker, jadi apabila lewat batas waktu yg sudah ditentukan program tidak dapat digunakan lagi. Apabila pengguna sudah terlanjur menyukai program tersebut dan ingin menggunakan nya lagi, mau tidak mau pengguna harus memenuhi persyaratan yg diajukan oleh si software maker. Kebanyakan Program yg seperti ini digunakan sebagai sarana untuk mempromosikan suatu progam atau aplikasi.

Nah pada postingan kali ini saya coba membahas tentang contoh pembuatan program tersebut, bagi yang berkenan silakan ikuti langkah – langkah berikut :


- Buat Project Baru (Standart Exe)
- Tambah dua buah Label pada Form

Ketik code berikut pada Form


Option Explicit

Dim x
Dim y
Dim jumlah
Dim sisa

Private Sub Form_Load()
MsgBox "Program ini hanya dapat di gunakan 5 kali", 48, "Info"
x = GetSetting("y", "y", "y")
jumlah = Val(x) + 1
SaveSetting "Y", "Y", "Y", jumlah
Label1.Caption = "Program sudah dijalankan " & jumlah & " Kali"
sisa = 5 - jumlah
Label2.Caption = "Sisa pemakaian " & sisa & " Kali"

If jumlah > 5 Then
MsgBox "Batas waktu pemakaian sudah habis" + vbCrLf + _
"untuk menggunakan program ini lagi" + vbCrLf + _
"Anda harus menghubungi saya ....", 4, "Info"
Unload Me
End If

End Sub


Mudah – mudahan ada mampaat nya bagi kita semua … dan terimakasih bagi yang mau ngasih komen pada postingan ini …. Salam

0 komentar:

Posting Komentar






Selamat Datang di Blog MainTracker™
 
Free Joomla TemplatesFree Blogger TemplatesFree Website TemplatesFreethemes4all.comFree CSS TemplatesFree Wordpress ThemesFree Wordpress Themes TemplatesFree CSS Templates dreamweaverSEO Design